Tutup Gelaran ATC 2017, Gerry Salim Perlihatkan Daya Juang Tinggi di Sepang
Pebalap binaan PT Astra Honda Motor (AHM) berhasil menuntaskan seri terakhir Asia Talent Cup (ATC) 2017 dengan memperlihatkan semangat juang yang tinggi di Sepang International Circuit, Malaysia (28-29/10). Baca Selengkapnya..
DRAMATIS . . . 2 kali Posisi Finish Gerry Salim harus ditentukan Via Foto Finish karena Saking ketatnya!
Gerry salim, Pebalap Muda Indonesia berhasil mengumpulkan Point yang banyak pada race Shell Advance Asia Talent Cup 2016 Seri Qatar. Total 41 Point ia peroleh dengan finish pertama di race1 dan Finish ketiga di race 1. Pada gelaran Race Pertama Shell Advance Asia Talent Cup Seri Losail Qatar, Gerry Salim Berhasil merengkuh Podium Pertama . . . Namun usaha Gerry salim untuk membuat National Anthem Indonesia Raya berkumandang di Losail Qatar tidaklah mudah . . ia harus bejibaku dengan dua pebalap Jepang Ai Ogura dan Kazuki Masaki di sampai garis Finish . .. dan Ia menyentuh finish 0,008 Detik lebih dahulu dibandingkan Ai Ogura . . . Gambar foto Finishnya bisa sobat lihat di atas . . Namun tidak berhenti sampai disana .. pada Race 2 juga berulang sob . . lihat deh gambar berikut ini . . . Baca Selengkapnya..
5 Pebalap Indonesia siap menyongsong Seri Perdana ATC 2016 akhir pekan ini
Pebalap binaan PT Astra Honda Motor (AHM) siap berlaga di seri perdana ajang balap Internasional Asia Talent Cup (ATC) 2016 yang berlangsung di Chang International Circuit, Buriram –Thailand. Keikutsertaan para pebalap yang bernaung dalam Astra Honda Racing Team (AHRT) ini merupakan bagian dari upaya AHM menyiapkan pebalap berprestasi yang membanggakan bangsa. Baca Selengkapnya..
Komentar Terbaru